Melakukan riset untuk mencari longtail keyword yang tepat, memang sangatlah dibutuhkan ketika anda sedang ingin menulis sebuah konten. Longtail keyword ini biasanya mempunyai lebih dari 2 kata kunci, dan bermanfaat untuk lebih menargetkan pembaca. Maka dari itu, anda pun wajib menggunakan longtail keyword di setiap konten yang anda buat. Tujuannya adalah agar lebih tertarget dan […]
Baca Selengkapnya »Otoritas domain atau yang lebih sering disebut sebagai DA (Domain Authority) merupakan komponen yang sangat penting bagi sebuah website ataupun blog. Blog yang mempunyai otoritas domain yang tinggi, maka bisa dipastikan apabila seluruh komponen didalamnya juga berkualitas. Bahkan saking pentingnya otoritas domain, hal ini mampu menjadi gambaran besar mengenai kualitas blog, penautan internal dan usianya. […]
Baca Selengkapnya »Email marketing merupakan salah satu cara terbaik untuk meningkatkan jumlah keterlibatan pembaca dengan semua konten-konten di blog anda. Hal ini dikarenakan email marketing mampu membangun retensi sekaligus loyalitas sebuah blog. Tentunya hal tersebut sangatlah bermanfaat untuk perkembangan blog kita kedepannya. Namun dalam menerapkan email marketing tidak semudah apa yang kita pikirkan, diperlukan tekhnik khusus agar […]
Baca Selengkapnya »Dunia bisnis yang semakin berkembang di tengah-tengah masyarakat, hal ini mendorong banyak orang untuk ikut terjun ke dalamnya. Sehingga tak heran apabila kita menemukan banyak sekali orang yang mulai memperkenalkan produk mereka masing-masing. Namun sayang, orang-orang yang baru terjun ke dunia bisnis ini kebanyakan mengalami kegagalan. Padahal mereka sudah melakukan berbagai macam usaha, tetap saja […]
Baca Selengkapnya »